Sabtu, 08 April 2023

Situasi Yang Termasuk Kecelakaan Kerja Dapat Dijamin oleh JKK





 CONTOH KASUS I:

                Seorang Ibu rumah tangga  yang hendak membelikan lauk untuk keluarganya disore hari, tiba-tib dalam perjalanan Si Ibu mendapat musibah tertabrak mobil hingga kakinya patah.

                Maka kejadian seperti ini termasuk kecelakaan kerja bagi Peserta yang didaftar sebagai Pekerja Rumah Tangga, maka Si Ibu ini berhak mendapatkan jaminan Kecelakaan Kerja dari BPJS Ketenagakerjaan secara penuh sesuai hak-haknya sampai benar-benar dinyatakan sembuh oleh dokter.

                Dari kejadian tersebut Si Ibu setelah dirawat di rumah sakit ternyata meninggal dunia maka Ahli Waris berhak mendapat Santunan kematian Sebesar Rp 70 Juta, dan apabila Ibu tersebut masih memiliki anak yang masih sekolah atau kuliah maka kepada anak2nya maksimal 2 orang anak selama 2 tahun dan atau maksimal beasiswa sebesar 174 Juta,









Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Memahami Program Jaminan Kematian dari BPJS Ketenagakerjaan

  Tahukah kamu jika BPJS Ketenagakerjaan tidak hanya memberikan bantuan finansial ketika peserta pensiun serta bantuan sosial ketika peserta...